Kuasai Integrated Marketing Communication & Media Komunikasi

Lihai melihat potensi media dan teknik komunikasi pemasaran dari studi kasus brand ternama seperti Nike dan Nikon

Ratings 5.00 / 5.00
Kuasai Integrated Marketing Communication & Media Komunikasi

What You Will Learn!

  • Memahami pentingnya komunikasi pemasaran (marketing communication).
  • Membangun value dari penawaran produk maupun jasa yang dimiliki.
  • Membuat diferensiasi pada produk sebagai dasar key message.
  • Mengasah creative thinking saat memasarkan dan mengkomunikasikan penawaran.
  • Memilah dan memilih media sebagai alat komunikasi yang sesuai dengan tujuan bisnis yang ingin dicapai.
  • Mengetahui metriks serta indikator penting dalam komunikasi pemasaran yang harus diukur.
  • Mengevaluasi dan menetapkan kesuksesan penggunaan media melalui media planning dan media buying.

Description

Komunikasi pemasaran terpadu atau Integrated Marketing Communication bisa membantu kalian membangun dan membuat campaign marketing yang jitu serta selaras di market. Hindari beragam kesalahan dalam mengkomunikasikan produk atau jasa yang mengakibatkan produk sulit dimengerti sehingga brand gagal dibangun secara kohesif. Pelajari studi kasus dari brand-brand global yang sukses melakukan marketing communication secara kuat, komprehensif dan konsisten di media manapun mereka berada.


Di kelas ini, kalian juga bisa mengenali dan melihat peluang dari media yang tersedia sebagai alat komunikasi, serta memastikan key message yang selaras penurunannya sehingga memudahkan pemahaman khalayak. Ketahui metriks yang harus diukur untuk bisa mengevaluasi performa komunikasi pemasaran agar budget yang digunakan semakin efisien.


Kelas ini bertujuan untuk:

  • Memahami pentingnya komunikasi pemasaran (marketing communication).

  • Membangun value dari penawaran produk maupun jasa yang dimiliki.

  • Membuat diferensiasi pada produk sebagai dasar key message.

  • Mengasah creative thinking saat memasarkan dan mengkomunikasikan penawaran.

  • Memilah dan memilih media sebagai alat komunikasi yang sesuai dengan tujuan bisnis yang ingin dicapai.

  • Mengetahui metriks serta indikator penting dalam komunikasi pemasaran yang harus diukur.

  • Mengevaluasi dan menetapkan kesuksesan penggunaan media melalui media planning dan media buying.


Kelas ini cocok bagi:

  1. Brand manager maupun marketing manager yang bertanggung jawab atas brand building dan development di sebuah perusahaan.

  2. Pemilik bisnis atau entrepreneur yang ingin menjalankan inisiatif komunikasi pemasaran untuk usahanya.

  3. Strategic planner, communication strategist atau brand konsultan yang menangani kegiatan komunikasi klien di sebuah agency.

  4. Mahasiswa yang ingin mendapatkan wawasan praktis dan implementasi menyeluruh dari teori yang diajarkan di kelas.

Who Should Attend!

  • Brand manager maupun marketing manager yang bertanggung jawab atas brand building dan development di sebuah perusahaan.
  • Pemilik bisnis atau entrepreneur yang ingin menjalankan inisiatif komunikasi pemasaran untuk usahanya.
  • Strategic planner, communication strategist atau brand konsultan yang menangani kegiatan komunikasi klien di sebuah agency.
  • Mahasiswa yang ingin mendapatkan wawasan praktis dan implementasi menyeluruh dari teori yang diajarkan di kelas.

TAKE THIS COURSE

Tags

Subscribers

5

Lectures

9

TAKE THIS COURSE